Dewasa 17+ / Mandarin / English / Action, Adventure, Comedy / 107 min
Professor Jack, seorang arkeolog yang berasal dari Tiongkok bekerja sama dengan profesor India bernama Ashmita dan asistennya, Kyra untuk menemukan harta karun Magadha yang hilang. Dalam sebuah gua es di Tibet, mereka menemukan jenasah dari tentara kerajaan yang telah menghilang bersama dengan harta karun tersebut. Akan tetapi, mereka segera dihadang oleh Randall (Sonu Sood) yang merupakan keturunan dari pemipin pasukan pemberontak. Usai meloloskan diri, ketiganya pergi menuju Dubai dimana sebuah berlian yang diambil dari gua es tersebut akan dilelang. Profesor Jack dan kawannya harus segera mendapatkan berlian tersebut yang berfungsi sebagai kunci untuk membuka harta karun Magadha di sebuah kuil di India.
Director: Stanley Tong |
Cast: Jackie Chan, Aarif Rahman, Lay, Shang Yuxian, Sonu Sood, Amyra Dastur |
Tanggal Release: 27, January 2017 |